Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ini Alasan 5 Pembalap Legendaris Dibuat Prangko Peringatan 50 Tahun GP Kanada

Rabu, 17 Mei 2017 | 02:23 WIB
No caption
No credit
No caption
Joann Villeneuve memandang poster prangko yang bergambar suaminya, Gilles Villeneuve, saat peluncuran prangko peringatan 50 tahun GP Kanada di Montreal, Senin (15/5)

Legenda balap asal Brasil Ayrton Senna mendominasi balap F1 pada pertengahan 1980-an, dengan 41 kemenangan dan tiga kali juara dunia.

Pembalap Jerman yang produktif Michael Schumacher, memegang banyak rekor.

Dari tahun 1990-an sampai pertengahan 2000-an, ia mengklaim tujuh gelar juara dunia.

Dengan memenangkan 91 balapan (termasuk tujuh kali di Kanada) dan 155 kali tampil di atas podium.

Lewis Hamilton layak mendapat pengormatan ini.

Ia meraih kemenangan F1 pertamanya di GP Kanada 2007 di musim pertamanya berkarier di balap F1.

Banyak rekor yang dibuatnya, termasuk pembalap termuda untuk memimpin klasemen dan yang paling banyak naik podium dalam satu musim.

Prangko edisi terbatas ini dikeluarkan pada 16 Mei 2017. Dimensinya 26 mm x 32 mm, jumlahnya hanya 300.000.

Untuk mendapatkannya, silakan buka canadapost.ca/shop. (Otomotifnet.com)

Editor :

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa