Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Balap Satu Merek Honda Dream Cup, Ahmad Zulkifli Kuasai Kualifikasi Kelas HDC1

Fariz Ibrahim - Minggu, 17 September 2017 | 07:15 WIB
No caption
No credit
No caption

PEKANBARU - Gelaran balap satu merk Honda Dream Cup (HDC) dihelat di Sirkuit Kaharudin Sport Center Rumbai, Pekanbaru telah menyelesaikan sesi masuk di sesi kualifikasi (16/9). Para pembalap bersaing ketat dalam menempuh sirkuit sepanjang 1,3 km ini.  

Pada kelas pamungkas HDC 1 (Honda bebek 150 cc 4 langkah tune up seeded) posisi teratas ditempati pembalap lokal Ahmad Zulkifli Nasution (Honda Menara Agung Dragon NHK ProLiner UMA RCB) yang mampu menorehkan waktu 43,538 detik.

Hasil ini mengalahkan waktu Abdul Malik (Honda Capella FIF Astra KYT FDR Racing Team) yang mencatat waktu 43,708 detik. 

Sedangkan Ivon Nanda (Indako Honda Kita Kita NHK IRC Proliner Vina Racing) berada di grid ketiga harus puas dengan waktu 43,748 detik.  

Untuk kelas HDC 2 (Honda bebek 150 cc Tune Up Pemula) langsung diamankan oleh Deri Satio Sunarso (Honda Deli Indako Nissin FDR BRT NHK Motys Holly) yang meraih catatan waktu terbaik 44,639 detik, dikawal Tofani Wijaya (Honda Menara Agung Bethar CLD IRC NHK FSCM) pada urutan kedua dengan waktu 44,653 detik dan Agus Setiawan (Honda Menara Agung Dragon NHK Proliner UMA RCB) yang meraih catatan waktu terbaik 45,530 detik. 

Sayangnya untuk kualifikasi kelas HDC 5 (Honda Bebek 125 cc 4 langkah Tune Up Pemula) dan HDC 7 (Honda Sport 150 cc 4 langkah Tune Up terbuka) baru akan hari ini  (17/9) sesaat sebelum sesi balap dimulai. (Otomotifnet.com)

No caption
No credit
No caption
Hasil kualifikasi HDC1
No caption
No credit
No caption
Hasil kualifikasi
No caption
No credit
No caption
Hasil kualifikasi HDC
No caption
No credit
No caption
Hasil kualifikasi
No caption
No credit
No caption
Hasil kualifikasi HDC 6
Hasil kualifikasi HDC 8

Editor : toncil

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa