Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Butuh Ban Suzuki GSX-R150, Komplet Nih Dari Aneka Merek, Ukuran Sama Harganya

Joni Lono Mulia - Selasa, 24 Oktober 2017 | 08:45 WIB
Aneka piilhan an tubeless  motor sport 150 cc
Thio Pahlevi
Aneka piilhan an tubeless motor sport 150 cc

Otomotifnet.com - Suzuki GSX-R150 memang produk favorit di pasar motor sport 150 cc di Tanah Air.

Salah satu keunggulan motor produk gacoan PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) ini adalah gampang dimodifikasi.

Di mana salatu sektor yang gampang dimodifikasi adalah ada di kaki-kakinya.

BACA JUGA: Lewis Hamilton Bagi-Bagikan Barang Keren Ini, Pengin Kebagian, Gampang Kok Caranya

Suzuki GSX-R150 mengadopsi ban bawaan pabrik (OEM) merek IRC Exato ukuran 90/80-17 (depan) dan 130/70-17 (belakang).

Ban tersebut tampilannya kian paik berkat suguhan pelek ukuran 2.15 x 17 inci (depan) dan 3.50 x 17 (belakang).

Apabila merasa dengan tampilan kaki Suzuki GSX-R150 standar dianggap kurang puas.

Gampang saja kok, tinggal upgrade saja!

Eits tidak sembarangan upgrade ya, tetap harus mengetahi batasannya sampai mana.

BACA JUGA: Seandainya Anda Punya Mercedes-Benz GLC 300 Coupe AMG Line, Ini Fitur Yang Akan Membuat Senang

"Kalau GSX-R150 itu pelek depan bisa di-up size sampai ukuran 110/70."

"Sedangkan pelek belakang bisa pakai maksimal 150/60," beber Andreas Aldrin, pemilik Rumah Ban Motor.

Namun dijelaskan Aldrin, ukuran ban ideal untuk GSX-R150 jika ingin di-upgrade adalah 100/80 untuk ban depan dan 140/70 untuk ban belakang.

Biar makin mantap, ini dia pilihan ban Suzuki GSX-R150, dari berbagai merek dan ukuran. (Otomotifnet.com)

BAN DEPAN

  90/80-17  Aspira Premio Sportivo:  Rp 324.000
  90/80-17  Pirelli Angel City:  Rp 350.000
100/80-17  Pirelli Angel City:  Rp 465.000
110/70-17  Pirelli Angel City:  Rp 490.000
  90/80-17  Zeneos ZN 75:  Rp 260.000
100/70-17  Zeneos ZN 75:  Rp 295.000
  90/80-17  Zeneos ZN 62:  Rp 260.000
110/70-17  Zeneos ZN 62:  Rp 345.000
  90/80-17  Michelin Pilot Street:  Rp 370.000
100/70-17  Michelin Pilot Street:  Rp 411.000
110/70-17  Michelin Pilot Street:  Rp 489.000
110/70-17  Metzeler Sportec M5: Rp  780.000
110/70-17  Bridgestone Battlax S20:  Rp 1.180.000
110/70-17  Bridgestone Battlax S21:  Rp 1.292.000

BAN BELAKANG

130/70-17  Aspira Premio Sportivo:  Rp 536.000
140/70-17  Aspira Premio Sportivo:  Rp 572.000
130/70-17  Pirelli Angel City:  Rp 630.000
140/70-17  Pirelli Angel City:  Rp 680.000
130/70-17  Michelin Pilot Street:  Rp 625.000
140/70-17  Michelin Pilot Street:  Rp 679.000
130/70-17  Michelin Pilot Street Radial:  Rp 1.108.000
140/70-17  Michelin Pilot Street Radial:  Rp 1.158.000
140/70-17  Metzeler Sportec M5:  Rp 1.070.000

RUMAH BAN MOTOR:  0817-6363-933

Editor : Joni Lono Mulia
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa