Otomotifnet.com - Mercedes-Benz C43 AMG 4Matic cabriolet yang sedang OTOMOTIF jajal ini, ternyata mmepunyai sisi menarik menarik pada sektor performa.
Namun sebelumnya, kita bahas terlebih dulu sejarah dari generasi kelima keluarga C-Class ini.
Di keluarga C-Class, jenis cabriolet ini baru diperkenalkan pada generasi kelima.
Sejak era diluncurkannya 'Baby Benz' 190E W201 sampai di era W205, pabrikan asal Stuttgart, Jerman ini baru mau membuat tipe cabriolet di generasi ini.
Ternyata, hasilnya jadi lebih menarik dan sexy.
Selain itu, yang membuat mobil cantik ini jadi semakin istimewa lagi adalah karena terlahir sebagai keluarga tuner resmi pabrikan Mercedes-Benz, yaitu AMG.
Ya, ini adalah AMG C43 yang merupakan model terbaru dari keluarga C-Class, yang terkenal punya performa tinggi.
Kalau boleh, kita juluki saja dia sebagai ‘The Beast’s Cabrio’.
0 – 100 Km/Jam= 4,8 Detik
Editor | : | Anugrah Pradana S G |
Sumber | : | OTOMOTIF |
KOMENTAR