Keistimewaan lainnya, Ducati Indonesia Flagship Store juga memiliki ruangan yang menjual motor Ducati bekas alias second hand.
Cara ini sebagai pendekatan yang dapat memudahkan konsumen yang ingin menjual atau membeli motor.
Tersedia pula unit test ride bagi calon konsumen yang ingin mencoba motor Ducati sebelum memutuskan untuk membeli.
(BACA JUGA: Wow! Kayaknya Cuma Mobil Ini Yang Logonya Gak Bisa Dimaling)
Bagi pecinta kecepatan, , Ducati Indonesia Flagship Store juga memiliki fasilitas dyno test.
Benar-benar, lengkap bin komplet dan bisa bikin Ducatisti betah berlama-lama di flagship store ini.
Ducati Indonesia Flagship Store: 021-71792049
Editor | : | Joni Lono Mulia |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR