Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kisah Di Balik Berdirinya VR46 Academy, Sempat Diliputi Keraguan

Parwata - Kamis, 22 Februari 2018 | 09:00 WIB
Valentino Rosii
https://twitter.com/ValeYellow46
Valentino Rosii

"Awalnya kami ragu, Simoncelli bersikap baik dan aku berkata kepada diri sendiri jika ada seorang yang menemaniku saat berlatih itu akan bagus," sambung The Doctor.

Valentino Rossi menilai bahwa latihan bersama adalah metode yang bagus untuk pengembangan kemampuan balap.

Mendiang Marco Simoncelli dan Valentino Rossi
independent.co.uk
Mendiang Marco Simoncelli dan Valentino Rossi

"Kupikir itulah cara untuk tumbuh dan menjadi lebih kuat, dari itu akademi lahir," kata Rossi.

Kemudian pada 2011 di Sepang, Malaysia, Super Sic meninggal dunia setelah kecelakaan hebat yang melibatkan Valentino Rossi juga.

(BACA JUGA: Ngeri, Saat Terik Botol Air Mineral Bisa Ngebakar Jok Mobil, Lihat Videonya )

Meninggalnya Simoncelli menjadi pukulan berat bagi Valentino Rossi.

Valentino Rossi masih merasakan semangatnya, hingga akhirnya pada 2014 VR46 Riders Academy lahir.

Berselang sekitar 8 tahun sejak kejadian itu, VR46 Academy pun resmi dibuka pada tahun 2014.

Hingga saat ini, akademi balap milik Valentino Rossi ini sukses melahirkan pembalap-pembalap muda potensial seperti Franco Morbidelli dan Francesco Bagnaia.

Editor : Iday
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa