Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Enggak Repot..Ganti Handle Rem Yamaha NMAX Cuma Pakai 2 Kunci Lho!

Parwata - Minggu, 13 Mei 2018 | 20:50 WIB
Handle rem aftermarket terpasang di NMAX
Fadhliansyah
Handle rem aftermarket terpasang di NMAX

Otomotifnet.com - Handle rem adalah bagian yang sering bergesekan dengan sarung tangan, sehingga lama-lama dapat memudarkan warna catnya.

Di motor, handle rem merupakan bagian yang selalu bergesekan dengan tangan.

Alhasil warna catnya lama-lama akan memudar.

Seperti yang terjadi pada Yamaha NMAX ini, setelah 1,5 tahun pemakaian, warna handle rem yang hitam sudah mulai pudar.

Biar kelihatan keren lagi, bisa mengganti dengan handle rem aftermarket yang banyak dijual di toko online, dengan harga puluhan ribu sampai ratusan ribu rupiah.

Lalu bagaimana cara mengganti handle rem Yamaha NMAX?

(BACA JUGA: Detik-detik Pelaku Bom Bunuh Diri Terobos Gereja Dan Ledakkan Diri )

Gampang sob, siapkan saja kunci pas ukuran 10 dan kunci T ukuran 10.

Kunci pas dan kunci T ukuran 10
Fadhliansyah
Kunci pas dan kunci T ukuran 10

Langkah pertama, lepaskan mur pengunci handle rem dengan menggunakan kunci pas.

Editor : Indra Aditya
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa