Dimensi Honda BeAT seperti itu disulap sedemikian rupa untuk mampu dimuati penumpang dan barang.
Caranya dengan menambah keranjang barang.
Keranjang milik tetangga yang dipinjam dipasang di bagian belakang.
Lalu barang bawaan yang cukup banyak ditata sedemikian rupa.
(BACA JUGA: Waspada, CCTV Minimarket Yang Cuma Pajangan, Kaca Mobil Dipecah Enggak Ketahuan)
Sekarung beras dan kardus diletakkan di dek motor lalu ditumpuk kardus.
Kardus berada di pangkuan si suami yang mengendarai motor.
Anak kambing diselipkan di pangkuang bersama kardus.
Serta dua ekor bebek dipegang si isteri.
Lalu, si isteri bagaimana diboncengnya?
Ternyata dia duduk di belakang bersama kedua anaknya.
Duduk di keranjang barang.
Hanya saja posisi duduknya tidak menghadap ke depan.
Melainkan si isteri duduk di keranjang bersama anak-anak mengarah ke belakang.
(BACA JUGA: Fortuner Dan Pajero Sport Boleh Waspada, Ini Kelebihan Nissan Terra Yang Baru Saja Dikenalkan)
Si suami sempat berkomentar yang menyalahkan sang isteri salahnya kenapa mesti bawa barang banyak.
Semua itu terlihat dari video yang diunggah di Youtube akun milik Cenut Nut.
Biar seru, bisa melihatnya dengan membukanya di menit 12:00 hingga 15:30.
Langsung tonton videonya berikut ini;
Editor | : | Joni Lono Mulia |
KOMENTAR