Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kayak Nerawang Ke Masa Masa Lalu, Kawasaki W175 Ini Dipoles Makin Klasik

Parwata - Minggu, 24 Juni 2018 | 10:08 WIB
Kawasaki W175 2017 Tampil Semakin klasik
Fajrin/Otomotifnet
Kawasaki W175 2017 Tampil Semakin klasik

“Kenapa pakai pelek almunium? Kita kepingin aura klasiknya lebih keluar tetapi tetep ringan, jadi kita lebih pilih polished alumunium,” beber pria yang bermarkas di Jl. Uranus No.13, Margahayu Raya, Bandung Timur, Jawa Barat.

Menariknya, ukuran roda ternyata belang khas sport lawas, depan 18 inci dan belakang 17 inci, ukurannya juga lebih gambot sehingga kaki-kaki berkesan lebih padat.

Ban yang dipakai pun punya kembangan lama pakai Swallow S212.

(BACA JUGA: Ini Hanya Motor Tua Yang Tak Ada Artinya Di Mata Wanita, Tapi Mesinnya Jahat!)

Perangkat gas buang pun luput terkena sentuhan chrome
Fajrin/otomotifnet
Perangkat gas buang pun luput terkena sentuhan chrome

Detail bagian lain juga diperhatikan biar lebih klasik, seperti area lampu.

Stoplamp dialihkan menggunakan lampu rem Kawasaki KH100, supaya masih tetep ada nuansa Kawasakinya, hehe,” canda Ilham.

Lampu sein juga diganti, yang ini mencomot punya Viar.

Terakhir untuk menunjang kenyamanan setang diganti kepunyaan Yamaha RX-King.

Pada bagian tangki juga dipasang kneepad dari Spaceman Cycles.

Semakin klasik dan lebih nyaman deh! (Fajrin/Otomotifnet.com)

(BACA JUGA: Sangar! Pria Nyalain Honda CB Kayak Hidupin Civic Turbo, Suara Mesinnya 'Jahat')

Stoplamp dari Kawasaki KH100 pastinya lebih klasik
Fajrin/Otomotifnet
Stoplamp dari Kawasaki KH100 pastinya lebih klasik

Editor : Iday
Sumber : Tabloid OTOMOTIF

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa