Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Luar Biasa... Penonton MXGP Semarang Sama Dengan MXGP Italia

Joni Lono Mulia - Sabtu, 7 Juli 2018 | 21:05 WIB
Kejuaraan dunia motocross MXGP Semarang di sirkuit Mijen penontonnya bisa sama dengan MXGP Italia
Otomotifnet/Didit Abdillah
Kejuaraan dunia motocross MXGP Semarang di sirkuit Mijen penontonnya bisa sama dengan MXGP Italia

Sirkuit MXGP Semarang di Mijen disukai promotor Youthstream karena kontur tanah yang disukai pembalap motocross dunia
Otomotifnet/Didit Abdillah
Sirkuit MXGP Semarang di Mijen disukai promotor Youthstream karena kontur tanah yang disukai pembalap motocross dunia

"Kalau sudah raceday (8/7/2018) bisa berpeluang lebih banyak," imbuh Sadikin Aksa.

Kapasitas penonton di sirkuit Mijen Semarang sebagai host MXGP Asia itu dinilai bisa mencapai 55 ribu penonton.

Hal itu belum terhitung dari area festival yang tidak menyaksikan balapan dari tribun penonton.

(BACA JUGA: Masih Mau Lirik Honda CBR250R? Katanya Sih Harus Cek 3 Poin Ini Dulu)

"Sirkuit ini dinilai sangat bagus dengan area yang luas dan trek yang cukup sulit," imbuhnya

"Youthstream (promotor MXGP) sangat senang dengan sirkuit Semarang. Kalau bisa tembus 60 ribu penonton, bisa saja MXGP Semarang digelar lagi hingga beberapa tahun ke depan," tambah pria yang akrab disapa Ikin.

Dari kontur tanah, sirkuit Mijen ini terbilang memiliki tanah yang keras.

Kondisi itu membuat para pembalap motocross  bisa lebih 'gaspol' dan disertai handicap serta obstacle yang menantang.

Editor : Joni Lono Mulia

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa