Otomotifnet.com - Salah satu komponen utama dalam sistem rem cakram adalah piringan remnya.
Seiring pemakaian, lama kelamaan piringan ini akan tipis akibat bergesekan dengan kampas rem.
Jika piringan ini sudah aus, tentunya wajib segera diganti supaya motor tetap aman saat digunakan.
Piringan rem cakram harus diganti jika ketebalannya sudah berkurang sekitar 0,5 mm.
Lalu bagaimana cara mengidentifikasi piringan rem yang mulai aus?
Mudah saja bro.
(BACA JUGA: Valentino Rossi Jadi Desainer Sirkuit, Begini Layout Trek Idamannya)
Editor | : | Joni Lono Mulia |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR