Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kijang Innova Diesel Lincah Banget, Atraksi J-Turn dan Burn Out, Penonton Senang

Indra Aditya - Senin, 3 September 2018 | 18:55 WIB
Kijang Innova melakukan aksi burn out
Instagram @mobilgue
Kijang Innova melakukan aksi burn out

Mobil harus bermain di rpm tinggi untuk menghasilkan kemampuan yang diinginkan.

(BACA JUGA: Ada Ikatan Spesial Antara Jokowi Dengan Toyota Innova, Ini Dia Kisahnya)

Atraksi ini cukup menghibur, mengingat biasanya hal ini dilakukan oleh mobil hatchback, sedan atau pikap di ajang slalom.

Reaksi para warga net pun berdatangan melihat aksi ini, mulai dari yang menyayangkan sampai terpana dengan kemampuan mobil.

randi1554 pulang pulang tinggal velgnya doang

alberic21@rezaisfahaniy mau solar biasa, pertadex klo mobil diesel asapny tetap hitam kok om.. ap lgi itu mesin mobil udh di modifikasi.. hehe..

christophersiahaan98 Aduh hancur lah klepnya tuh d paksa full torsi

nokenism 2KD memang keren. tp video ini membuat saya senang dan cringe di saat bersamaan

y_anggara_d @bapakjoyo Boleh... Hahahaha.. Tp iku diesel.. Nek engk hitam, kurang greget hahahaa

willyamjuntak @surya.jazz.3 biasanya udh gak standart bro

abekas_@willyamjuntak ikut komen... Asap hitam ga cm ngaruh krn modifikasi. Bisa juga mmg karena bahan bakar nya yg mmg jelek.. mobil euro 4 pake bbm euro 2 sekalipun (pertadex) pasti keluar asap hitam.. atau juga misal ada "iseng" nya org yg ngelepas EGR yg ngebuat pembuangan jd kotor (red: asap hitam) atau bisa juga kerusakan salah satu kompartmen mesin (misalnya selang turbo bocor)

(BACA JUGA: Tragis, Diantar Ke Sekolah, Anak Perempuan Tewas Terlindas Innova Ayah Sendiri)

Memang sesuatu yang tidak biasa menarik untuk disimak.

Tapi kalau dalam kasus ini, jangan dilakukan bersama keluarga ya…

Tetap jaga keselamatan.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

???? @rony_stwn_ . . .sayang ban nya bosku ???????????? . . . .???? Tag/DM @mobilgue . . .#mobilgue #mobil #burnout #toyoya #innova

A post shared by Mobilgue ???????? (@mobilgue) on

Editor : Indra Aditya
Sumber : Instagram

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa