Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Indikator Menyala Terus, Tanda Filter Solar Sudah Kotor

Iday - Jumat, 7 September 2018 | 13:11 WIB
Toyota All New Fortuner
PT Toyota Astra Motor
Toyota All New Fortuner

Kotoran sisa bahan bakar diesel biasa yang tergerus ini akan tertampung di filter bahan bakar.

"Makanya filter bahan bakar akan lebih cepat kotor di awal karena menyedot campuran kotoran tersebut," ujar Didi.

Jika banyak kotoran yang mengendap di filter bahan bakar bisa menyebabkan pasokan bahan bakar menjadi berkurang.

Efek terburuknya, tumpukan kotoran yang terlalu banyak di filter dapat membuat mobil mogok.

Filter solar harus diganti kalau lampu indikator menyala terus (tengah)
Dok. GridOto
Filter solar harus diganti kalau lampu indikator menyala terus (tengah)

 

Editor : Iday
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa