Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Harga Quick Shifter Aftermarket Untuk Motor, Cek Deh Fiturnya

Parwata - Selasa, 16 Oktober 2018 | 20:00 WIB
Quickshifter untuk motor keluaran merek Translogic
Farhan
Quickshifter untuk motor keluaran merek Translogic

“Untuk tipe Translogic yang kita punya, lebih cocok dipasang ke motor tiga/empat silinder karena lebih smooth. Sedangkan Starlane lebih pas buat motor satu/dua silinder,” lengkapnya.

Karena perbedaan yang dimiliki, kedua merek quickshifter dibanderol dengan harga yang juga berbeda.

“Translogic dijual dengan harga Rp 8,5 juta, sedangkan Starlane Rp 5 juta dengan garansi toko. Semuanya sudah termasuk jasa pasang dan setting di motor konsumen,” sebut Herman.

Informasi lebih lanjut, bisa kunjungi One3 Motoshop di alamat Jl. Boulevard iL Lago, Ruko Mendrisio 3 Blok B No.17 Pagedangan, Tangerang, Banten atau kontak di 021-2222-2610.

 

Editor : Iday
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa