Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kejutan Yamaha Di IMOS 2018, Digadang Kenalkan MT-15 Atau WR150

Joni Lono Mulia - Sabtu, 27 Oktober 2018 | 15:35 WIB
Ilustrasi. D retan motor baru di Bangkok Motor Show 2018
Anton/GridOto
Ilustrasi. D retan motor baru di Bangkok Motor Show 2018

Otomotifnet.com - Pameran produk motor Tanah Air dengan tajuk Indonesia Motorcycle Show (IMOS) 2018 akan dibuka beberapa hari lagi, biasanya bakal ada perkenalan produk motor baru.

Demikian halnya dengan Yamaha,  yang sudah memastikan akan melaunching sebuah produk terbarunya di pameran yang berlangsung di JCC, Jakarta Selatan.

Dalam undangan resmi yang diterima redaksi, (26/10/2018),  disebutkan jika Yamaha bakal melakukan "Press Conference Launching New Model" pada 31 Oktober 2018.

(BACA JUGA: Geger, Puluhan Lamborghini Bikin Sesak Parkiran Resepsi Kawinan)

Yordan Satriadi, Deputy GM Marketing PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing Indonesia (YIMM), berujar pihaknya akan membawa sebuah model baru di ajang tersebut.

"Sabar dulu, tunggu saja besok, kan tinggal berapa hari lagi," ujarnya ditemui GridOto.com di kantor YIMM (26/10/2018).

Senada dengan Yordan Satriadi, Minoru Morimoto, Presiden Direktur PT YIMM, mengatakan jika motor baru yang akan diluncurkan Yamaha Indonesia di di IMOS 201 masih rahasia.

(BACA JUGA: Marquez Pakai Jimat Legenda, Akhirnya Pole Position MotoGP Australia)

Yamaha MT-15 yang baru dirilis di Thailand terinspirasi desain MT-09
motorival
Yamaha MT-15 yang baru dirilis di Thailand terinspirasi desain MT-09

Editor : Joni Lono Mulia

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa