Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ini Ungkapan Kekesalan Valentino Rossi di MotoGP Australia

Parwata - Minggu, 28 Oktober 2018 | 10:17 WIB
Valentino Rossi sebut posisi ke-10 itu termasuk beruntung
MotoGP
Valentino Rossi sebut posisi ke-10 itu termasuk beruntung

Otomotifnet.com - Valentino Rossi akan memulai balapan MotoGP Australia 2018 dengan start di barisan tiga.

Valentino Rossi mengaku kecewa dengan kondisi cuaca yang ada di Sirkuit Phillip Island.

Menurut Rossi, kondisi di lintasan Sirkuit Phillip Island pada Sabtu (27/10/2018) menyulitkannya.

"Kondisi seperti ini menyulitkan, karena saat hujan turun sedikit saja, Anda berada di lintasan licin. Anda harus menjadi sangat berani," kata Rossi dikutip dari situs tim Movistar Yamaha.

"Pada trek ini Anda melaju sangat cepat dan Anda tak pernah tahu seberapa banyaknya air di tanah," ujar dia menambahkan.

(BACA JUGA: Jejeran Aksesori Honda CB150R StreetFire, Modal Tampil Beda)

Hasil Kualifikasi MotoGP Australia 2018: Marquez Start di Grid Pertama, Valentino Rossi dan Dovizioso Terlempar

Video Hewan-hewan yang Muncul di Sirkuit Phillip Island Jelang MotoGP Australia, Bahaya Nih

Pembalap dari tim Movistar Yamaha itu meraih urutan ketujuh pada sesi kualifikasi MotoGP Australia 2018.

"Ini sebuah hal yang memalukan, karena saya pikir pada kondisi cuaca normal, kami bisa mulai balapan dengan start dari posisi yang lebih baik," tutur Rossi.

Editor : Iday
Sumber : Motorplus.gridoto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa