Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Seru! Mulai 2019 Ada Tiga Balapan di Tiap Seri WSBK, Ini Aturannya

Irsyaad Wijaya - Kamis, 13 Desember 2018 | 14:30 WIB
World Superbike
visitphillipisland.com
World Superbike

Sedangkan sesi kualifikasi superpole hanya akan diadakan sekali di semua kelas untuk menentukan grid di race 1 dan sprint race.

Grid pada race 2 ditentukan tiga baris depan mundur seperti sebelumnya.

Untuk sistem poinnya masih sama saja untuk race 1 dan race 2.

Yakni 25, 20, 16, 13, 11, 10, 9, 8, 7, 6, 5, 4, 3, 2, 1.

(Baca Juga : Parah Banget... Kalau Benar WorldSBK Dianaktirikan Dari MotoGP)

Sedangkan poin untuk sprint race, hanya sembilan pembalap yang mendapat poin.

Aturannya yakni 12, 9, 7, 6, 5, 4, 3, 2, 1.

Ubahan regulasi tentu saja untuk menarik perhatian penonton karena jumlah balapannya bertambah.

Selain itu, tiap tim pastinya akan memikirkan strategi untuk bisa sukses dalam tiga balapan itu.

Strategi akan menentukan siapa yang bisa menang di balapan.

Dan tentu saja peluang agar tim-tim kecil menang juga semakin besar.

 

 

 

Editor : Iday
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa