Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Rumor Panas, Kawasaki Tularkan Supercharge Ke Mesin Kecil, 650 Cc Kah?

Irsyaad Wijaya - Kamis, 13 Desember 2018 | 13:00 WIB
Kawasaki H2 Carbon menggunakan mesin supercharger
Kawasaki
Kawasaki H2 Carbon menggunakan mesin supercharger

Otomotifnet.com - Kawasaki Ninja H2 cukup membuat publik tercengang.

Pasalnya superbike itu keluar dari pabrik Kawasaki sudah dijejali supercharge.

Pastinya power mesinnya terbilang ganas, tembus 310 dk dengan torsi 156 Nm.

Nah, muncul informasi baru, kalau teknologi supercharge bakal diturunkan ke adik Ninja H2 yang kapasitas mesin lebih kecil.

(Baca Juga : Kawasaki Ninja 650 Versi Jalan Jauh, Bodi Makin Berisi)

Motor yang namanya disebut-sebut sebagai Kawasaki Ninja S2 ini akan bermain di segmen 650 cc.

Kalau saat ini, di segmen ini ada Kawasaki Ninja 650, yang secara penjualan memang kurang bisa bersaing dengan kompetitor.

Maka kabar buat mendongkrak pasar Ninja 650 ini, Kawasaki menginvestasikan mesin baru yang dilengkapi supercharge ini.

Meski begitu belum diketahui mesin yang akan dipakai untuk ditempeli supercharge.

(Baca Juga : Test Ride New Kawasaki Ninja 650, Moge Yang Ramah Sama Pasar Indonesia)

Dugaan sosok Ninja S2 buatan Young Machine
Young Machine / Greatbiker.com
Dugaan sosok Ninja S2 buatan Young Machine

Editor : Iday
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa