Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Toyota Fortuner Remuk Terbalik, Terpelanting Tabrak Pembatas Tol

Irsyaad Wijaya - Selasa, 29 Januari 2019 | 14:00 WIB
Toyota Fortuner terbalik di Tol JORR
Instagram/achmad_subechi
Toyota Fortuner terbalik di Tol JORR

Otomotifnet.com - Sebuah Toyota Fortuner terpelanting di dalam ruas tol.

Kondisi hujan dan melaju kencang penyebab Fortuner putih terpelanting sampai terbalik di tol JORR.

Awalnya, perekam yang melaju di lajur tengah disalip Toyota Fortuner putih dari sisi kanan.

Fortuner masih melaju kencang di lajur kanan hingga beberapa saat tak terlihat karena cipratan air yang ditimbulkan.

(Baca Juga : Tegang! Bus Rem Blong Meluncur Mundur, Fortuner Nyaris Kesundul)

Namun, saat mendakati sebuah jembatan di tol JORR, tiba-tiba SUV putih itu kehilangan kendali.

Bodi besarnya terpelanting ke kiri lantas bagian depan menabrak pembatas jalan.

Toyota Fortuner menabrak pembatas jalan
Instagram/achmad_subechi
Toyota Fortuner menabrak pembatas jalan

Belum berhenti menabrak pembatas, Fortuner terseret beberapa meter dan baru berhenti dengan posisi terbalik memutar arah.

Seketika beberapa bagian bodi berserpihan di aspal karena remuk.

(Baca Juga : Fortuner Tabrak Beberapa Mobil Sekaligus, Warga Geram Pukuli Penumpang)

Editor : Iday
Sumber : Instagram/@achmad_subechi

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa