Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Yamaha Indonesia Bikin Slogan Baru, Tangan Mengepal, Gas Poll...!

Irsyaad Wijaya - Selasa, 5 Februari 2019 | 15:30 WIB
Valentino Rossi turut memperkenalkan Yamaha MT-15 di Indonesia.
Rianto Prasetyo/GridOto.com
Valentino Rossi turut memperkenalkan Yamaha MT-15 di Indonesia.

Otomotifnet.com - Yamaha Indonesia punya slogan baru.

Kepalan tangan serupa membetot throttle gas menggantikan gaya sebelumnya yang menyerupai huruf Z.

Slogan baru dengan mengepal tangan diperlihatkan beberapa petinggi Yamaha Indonesia.

Seperti yang dilakukan Minoru Morimoto selaku President Direktur PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) kala melaunching Yamaha MT-15 di Four Seasons Hotel Jakarta (4/2/2019).

(Baca Juga : Yamaha MT-15 Lebih Mahal Rp 4 Jutaan Dari Xabre, Ini Kelebihannya)

Morimoto-san, gas pol!
Eka/GridOto
Morimoto-san, gas pol!

“Gass Poll..!! Itu akan menjadi slogan baru kami untuk tahun ini,” ungkap Morimoto san dengan gaya tangan mengepalnya.

Ketika ditanya kapan akan diperkenalkan ke publik mengenai slogan baru itu, pria yang memang hobi balap itu pun mengatakan secepatnya.

“Dengan slogan ini, kami harap bisa membawa semangat baru bagi seluruh keluarga Yamaha,” ujarnya lagi.

Tak hanya Morimoto saja yang melakukan gaya Gass Poll..!!

Tetapi, Valentino Rossi dan Maverick Vinales juga melakukan gaya itu saat sesi launching MT-15 di Jakarta kemarin.

Gas Poll...!!

Editor : Iday
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa