Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Toyota Rush Hancur Tak Berbentuk, Terkoyak Truk Tak Kuat Menanjak

Irsyaad Wijaya - Sabtu, 23 Februari 2019 | 09:00 WIB
Toyota Rush hancur tak berbentuk korban truk tronton tak kuat menanjak
Instagram/@infokejadiansemarang
Toyota Rush hancur tak berbentuk korban truk tronton tak kuat menanjak

Nahasnya saat truk tak kuat menanjak, di belakang terdapat Toyota Rush putih.

Sontak, karena pengemudi kaget tak bisa menghindar, Rush putih tersebut menjadi sasaran truk yang mendadak turun mundur.

Tragisnya lagi, di belakang Toyota Rush ada truk kontainer  yang juga mengikuti laju kedua kendaraan.

Tapi beruntungnya pengemudi truk kontainer yang berada di belakang Rush sigap membanting setir dan tak sampai ikut menghimpit.

Sisi kiri belakang Toyota Rush tersenggol truk lain dari belakang
Instagram/@infokejadiansemarang
Sisi kiri belakang Toyota Rush tersenggol truk lain dari belakang

Namun, sisi kiri belakang Rush yang menjadi korban dan tampak terkoyak disenggol truk.

Beruntungnya, dari peristiwa ini tak ada korban jiwa, pengemudi dan satu penumpang mengalami luka-luka.

Sedangkan satu penumpang lagi mengalami shock.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Kecelakaan lur, lokasi di sebelum jembatan Tuntang arah ke Selatan. Diketahui kecelakaan dialami Truk Kontainer dengan Toyota Rush Putih. Kronologi Truk Kontainer tidak kuat nanjak dan mrosot mundur, ndelalah di belakange ada Rush. Langsung terjadi benturan cukup hebat. Di belakang rush juga ada truk trailer, beruntung bisa menghindar dan hanya menyenggol, sehingga tidak terjadi penjepitan. Alhamdulillah tidak ada korban jiwa, hanya saja pengemudi dan 1 penumpang rush luka luka dan 1 lagi shock. Semoga segera sembuh. Saat jni sudah di tangani jajaran Kepolisian . Hati hati lur, tetep fokus lan waspada . 23.15//21.02.19 Info kas @pandukung . #infokejadiansemarang

A post shared by Info Kejadian Semarang (@infokejadiansemarang) on

 

Editor : Panji Nugraha
Sumber : Instagram/@infokejadiansemarang

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa