Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Pecah Rekor, Ini Dia Jalan Tol Bakter Terpanjang Di Indonesia

Harryt MR - Sabtu, 9 Maret 2019 | 08:00 WIB
Jalan Tol Bakter Terpanjang Di Indonesia
IG : kemenpupr
Jalan Tol Bakter Terpanjang Di Indonesia

Otomotifnet.com - Jalan Tol Bakauheni-Terbanggi Besar (Bakter) sepanjang 141 km diresmikan Presiden @jokowi Jumat (8/3).

Tol ini menjadi tol terpanjang di Indonesia lho!

(Baca Juga : Daihatsu Ayla Remuk Tak Berbentuk, Bodi Mungil Dijepit Dua Truk)

Panjangnya melampaui Tol Cikopo-Palimanan yang memiliki panjang 116,75 km.

Ujung selatan dari Tol Trans Sumatera ini rampung seluruhnya 4 tahun setelah groundbreaking pada 30 April 2015.

Diresmikan oleh Presiden Joko Widodo
Diresmikan oleh Presiden Joko Widodo

Tol Bakauheni-Terbanggi Besar juga menambah panjang jalan tol Trans Sumatera yang beroperasi menjadi 270 km.

(Baca Juga : Hidupkan Reli, Rifat Siapkan Ide Nyeleneh! Wow.. Ada Pacar Dilan tuh..)

Tol Trans Sumatera sendiri memiliki total panjang 2.700 km yang terbentang dari Lampung hingga Banda Aceh.

Selepas Tol Bakter, hingga akhir tahun ini direncanakan ada 271 km lagi jalan tol Trans Sumatera yang akan beroperasi.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

#KabarPUPR - Jalan Tol Bakauheni-Terbanggi Besar (Bakter) sepanjang 141 km diresmikan Presiden @jokowi Jumat (8/3) pagi. Ujung selatan dari Tol Trans Sumatera ini rampung seluruhnya 4 tahun setelah groundbreaking pada 30 April 2015. . Tol ini menjadi tol terpanjang di Indonesia, lho, Sahabat. Panjangnya melampaui Tol Cikopo-Palimanan yang memiliki panjang 116,75 km. Tol Bakauheni-Terbanggi Besar juga menambah panjang jalan tol Trans Sumatera yang beroperasi menjadi 270 km. . Tol Trans Sumatera sendiri memiliki total panjang 2.700 km yang terbentang dari Lampung hingga Banda Aceh. Selepas Tol Bakter, hingga akhir tahun ini direncanakan ada 271 km lagi jalan tol Trans Sumatera yang akan beroperasi. . @info_binamarga @bpjt_info #KerjaBerdampak #BikinIndonesiaMaju #MenyambungNegeri #TransSumatera #PUPRSigapMembangunNegeri

A post shared by Kementerian PUPR (@kemenpupr) on

Editor : Panji Nugraha
Sumber : Instagram : Kemenpupr

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa