Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Honda CRF150L Main ke Aspal, Kaki-kaki Kekar, Mesin Full BRT Naik 200 Cc

Irsyaad Wijaya - Sabtu, 16 Maret 2019 | 17:15 WIB
Modifikasi Honda CRF150L Supermoto CAOS Custom Bike
Wawa
Modifikasi Honda CRF150L Supermoto CAOS Custom Bike

Otomotifnet.com - Aliran modifikasi buat Honda CRF150L selain adventure bisa ke supermoto.

Contohnya seperti CRF150L milik Joni satu ini yang berubah menjadi 'motor aspal'.

Pengerjaan Ia percayakan ke CAOS Custom Bike (CCB).

Jika ingin ber-DNA supermoto, tentu upgrade kaki-kaki paling utama.

(Baca Juga : Honda CRF250 Rally Punya Warna Baru, Yang Merah Mirip Versi Sini)

Modifikasi Honda CRF150L Supermoto
Wawa
Modifikasi Honda CRF150L Supermoto

"Modifikasi supermoto pilihan yang tepat untuk CRF150L," buka Leri Rahmat Rizki, bos CCB yang bermarkas di Pancoran Barat, Jakarta Selatan.

Seperti sudah disinggung, ubahan mencolok di area kaki tentu merujuk pada ciri khas supermoto menggunakan pelek dan ban ring 17 inchi.

"Tromol dan disc brake pakai punya Kawasaki KLX 150 BF karena pelek ring 17 inchi kebanyakan lubang jari-jari 36 sedangkan aslinya 32," terang Leri.

Untuk menunjang performa, bagian mesin CRF150L ini juga sudah diupgrade.

(Baca Juga : Honda CRF Terpaksa Nurut, Dipaksa Nunduk Jadi Cafe Racer)

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa