Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Rendering Yamaha XSR150, Berkonsep Neo Classic Pengadang Honda CB150R Exmotion

Irsyaad Wijaya - Jumat, 5 April 2019 | 09:30 WIB
Prediksi desain Yamaha XSR155, penantang CB150R ExMotion
Mich Motorcycle
Prediksi desain Yamaha XSR155, penantang CB150R ExMotion

Selain itu untuk memperkokoh tampilannya juga disematkan under cowl yang mirip seperti Yamaha MT-125 yang beredar di Eropa.

Tak ketinggalan swing arm model banana juga dipasangkan di kaki-kaki belakang.

Sayangnya sokbreker depan masih minus upside down, tidak seperti Yamaha MT-15 maupun Yamaha MT-125.

Mungkin hal itu disengaja karena kalau melihat sang kakak yakni Yamaha XSR700 juga masih mengadopsi sokbreker depan konvensional.

(Baca Juga : Yamaha NMAX Punya Kembaran di Prancis, Namanya Kok Jadi MBK Ocito)

Konsep neo classic dari Yamaha ini diduga akan dibangun dengan basis yang sama dengan Yamaha MT-15, mulai dari sasis hingga mesinnya.

Yaitu mesin SOHC berkapasitas 155 cc dengan VVA, dan berpendingin cairan.

Selain untuk MT-15, mesin ini juga dipakai oleh All New R15 dan All New V-Ixion R.

Kita tunggu saja kabar selanjutnya....

 

 

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa