Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Toyota Transmover Sobek Wajah Sampai Fender, Beradu Lawan Mobil Dua Pintu

Irsyaad Wijaya - Kamis, 2 Mei 2019 | 10:00 WIB
Taksi Blue Bird tabrakan dengan Suzuki Carry pikap
Instagram/@jadetabek.info
Taksi Blue Bird tabrakan dengan Suzuki Carry pikap

Otomotifnet.com - Sebuah taksi Blue Bird ringsek beserta mobil dua pintu yang terguling.

Tampak wajah taksi yang menggunakan Toyota Transmover tersebut sobek dari depan hingga sisi fender kanan.

Semua headlamp pecah, gril dan bumper pecah.

Serta fender kanan sudah tak utuh lagi karena sobek hingga ke pintu depan.

Kondisi Toyota Transmover usai kecelakaan dengan Suzuki Carry pikap
Instagram/@jadetabek.info
Kondisi Toyota Transmover usai kecelakaan dengan Suzuki Carry pikap

(Baca Juga : Kijang Innova Ringsek Depan, Angkot Ketiban Sampah, Truk Pengangkut Terguling)

Sedangkan kondisi mobil dua pintu yakni Suzuki Carry pikap terguling di tengah jalan sebelum gerbang tol Cengkareng arah bandara Soekarno-Hatta KM 30+200.

Mengutip dari akun Instagram @jadetabek.info kecelakaan ini terjadi pukul 09:25 WIB, (1/5).

Dari unggahan foto, kondisi Carry pikap juga parah, bodi kanan menjadi sandaran menyentuh tanah.

Kaca depan terlepas beserta karet listnya dan muatan biji plastiknya berhamburan ke jalan.

Suzuki Carry pikap terguling di tengah jalan usai tabrakan dengan taksi
Instagram/@jadetabek.info
Suzuki Carry pikap terguling di tengah jalan usai tabrakan dengan taksi

(Baca Juga : Honda CR-V Tampar Yamaha NMAX, Banting Setir ke Kanan Senderan di Tanah)

Editor : Panji Nugraha
Sumber : Instagram/@jadetabek.info

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa