“Diduga korban terpeleset karena kondisi jalan licin dan menurun,” tambahnya.
Korban dari arah yang lebih tinggi lalu motor roboh dan kepalanya terbentur bodi motor dan kebetulan korban tidak gunakan helm.
"Keterangan medis kepala korban mengalami memar," pungkas Budi.
Artikel ini telah tayang di tribunlampung.co.id dengan judulPetani Kopi di Tanggamus Ditemukan Tewas di Kebun Kopi, Jasadnya Tertimpa Motor dan 2 Karung Kopi
Editor | : | Panji Nugraha |
KOMENTAR