Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Honda Civic FD Tampil Kekinian, Main Serat Karbon, Sporty Ala-ala Jepang

Ignatius Ferdian - Jumat, 21 Juni 2019 | 20:50 WIB
Modifikasi Honda Civic FD dengan tampilan sporti
car.boxzaracing.com
Modifikasi Honda Civic FD dengan tampilan sporti

Otomotifnet.com - Usia Honda Civic FD mungkin sudah lebih dari 10 tahun, tapi nyatanya masih tetap eksis di dunia modifikasi.

Seperti salah satu contohnya Honda Civic FD satu ini masih berani tampil racing.

Berkat ubahan yang diberikan mulai dari eksterior, interior, hingga mesin.

Mulai dari eksterior dilengkapi dengan body kit dari J's Racing, Jepang.

(Baca Juga: Isuzu D-Max Operasi Plastik, Kepingin Muka MU-X Bergaya Racing, Ditambah Kaki Nunduk)

Dari splitter lebar depan, side skirts, dan diffuser belakang yang sangat sporti.

Ada tambahan canard ganda di sudut bumper yang membuat tampilannya jadi makin terasa racing.

Tampilan depan makin terlihat sporty dengan penyematan kap mesin dengan material serat karbon.

Di buritan juga tak kalah atraktif dengan pemasangan sayap yang cukup besar.

Tampilan belakang modifikasi Honda Civic FD dengan tampilan sporti
car.boxzaracing.com
Tampilan belakang modifikasi Honda Civic FD dengan tampilan sporti

(Baca Juga: Suzuki Ignis Simpel Tapi Kece, Pasang Body Kit Earth Asal Cirebon, Mulai Rp 4 Jutaan)

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa