Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Valentino Rossi 'Hoki' di MotoGP Belanda, Bisa Podium di Angka Ganjil? Ini Jadwal Lengkapnya

Irsyaad Wijaya - Selasa, 25 Juni 2019 | 16:20 WIB
Valentino Rossi di MotoGP Belanda
Twitter @motogp
Valentino Rossi di MotoGP Belanda

Otomotifnet.com - Seri ke-8 MotoGP 2019 bakal digelar di sirkuit Assen, Belanda akhir pekan ini.

Sirkuit Assen tak pernah absen menggelar MotoGP sejak 1949 hingga saat ini.

Artinya jika dihitung, akhir pekan besok, sirkuit Assen sudah menggelar balap MotoGP ke-71.

Selain itu, sirkuit Assen juga punya cerita indah bagi Valentino Rossi.

(Baca Juga: Danilo Petrucci Bocorkan Part Baru Ducati Untuk MotoGP Belanda, Mulai Tangki Sampai Rangka)

Valentino Rossi selalu hoki dan menjadi pemegang kemenangan terbanyak, dengan 10 kemenangan (1 kali 125cc, 1 kali 250cc, dan 8 kali kelas premier).

Selain itu, kemenangan terakhir Valentino Rossi di ajang balap MotoGP adalah di Assen musim 2017 lalu.

Berarti, sudah 2 tahun tepat Rossi puasa kemenangan di MotoGP Belanda.

Sejak 2005, Valentino Rossi hampir selalu meraih kemenangan di tahun ganjil (2005, 2007, 2009, 2013, 2015, 2017) di Assen (kecuali 2011 karena Rossi berseragam Ducati).

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa