Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Honda BeAT Misterius 'Ngejogrok' di Kebun, Setang Terkunci, Ada yang Ngaku Pemilik Tapi Bohong

Irsyaad Wijaya - Rabu, 9 Oktober 2019 | 17:20 WIB
Honda BeAT bernopol W 4824 OU misterius yang ditemukan di perkebunan
Surya.co.id
Honda BeAT bernopol W 4824 OU misterius yang ditemukan di perkebunan

Otomotifnet.com - Honda BeAT misterius ditemukan warga di perkebunan desa Pajunan, Sukodono, Sidoarjo, Jatim.

Ciri-ciri Honda BeAT tersebut berwarna biru serta bernopol W 4824 OU.

Melihat fisiknya, BeAT tersebut generasi pertama dan masih memakai suplai bahan bakar dari karburator.

Serta bagian pelek terdapat list stiker berwarna merah.

(Baca Juga: Yamaha Jupiter Z Ditelantarkan, Berdiam Misterius, Penyelidikan Dilakukan)

Saat ditemukan warga, skutik entry level itu dalam keadaan terkunci setang.

Ketua Badan Permusyawaratan Desa (BPD), Khoirul Soleh mengatakan BeAT tersebut ditemukan warga sekitar pukul 22:00 WIB, (6/10/19).

"Warga kemudian menanyakan perihal siapa pemilik motor tersebut. Namun warga sekitar tak ada yang mengakui sepeda motor itu," ujarnya, (7/10/19).

Akhirnya, warga sekitar sepakat, Honda BeAT tersebut dibawa dan dititipkan ke rumahnya.

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa