Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Honda ADV150 Pasang Box, Sesuaikan Dulu Bracketnya, Ada Tiga Pilihan

Fariz Ibrahim - Selasa, 22 Oktober 2019 | 20:40 WIB
Ilustrasi Honda ADV150 dengan aksesori resmi pabrikan dan box SHAD
SHAD Indonesia
Ilustrasi Honda ADV150 dengan aksesori resmi pabrikan dan box SHAD

Otomotifnet.comHonda ADV150 sudah dibekali bagasi dengan kapasitas 28 liter yang bisa memuat sebuah helm full face.

Namun bagi yang hobi turing tentu butuh penampungan lebih, top box maupun side box tambahan pun jadi opsi terbaik.

Tapi sebelumnya tentukan dulu bracket box mana yang cocok sesuai keinginan, berikut pilihannya.

KUCAY

Pertama ada merek Kucay, yang doyan turing pasti gak asing dengan merek satu ini.

(Baca Juga: Honda ADV150 Akan Dijual di Thailand, Harga Hampir Rp 50 Juta, Bikers Indonesia Bersyukur)

Kucay menyuguhkan bracket box untuk ADV150 yang dijual dengan harga Rp 600 ribu.

“Belum termasuk base plate, tapi bracket ini bisa masuk ke semua base plate. Enaknya bracket ini bisa mengatur posisi box-nya,"

Bracket Kucay bisa diatur posisi box-nya
Fariz
Bracket Kucay bisa diatur posisi box-nya

"Jadi saat sendiri posisi box bisa dimajukan sampai menutup sedikit jok belakang, ini untuk menjaga bobotnya agar tidak berat di titik paling belakang,” jelas Ihsan Mulya Yusuf dari Ihsan Motoshop.

Alamatnya di Taman Malaka, Jaktim yang menjajahkan produk ini.

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa