Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Yamaha NMAX Kompresi Naik Drastis Tanpa Bore Up, Tanam Piston Ini

Ignatius Ferdian - Rabu, 13 November 2019 | 18:20 WIB
Ilustrasi Yamaha NMAX 155 ABS.
MOTOR Plus
Ilustrasi Yamaha NMAX 155 ABS.

Otomotifnet.com - Rasio kompresi Yamaha NMAX bisa naik drastis tanpa perlu melakukan bore up.

Enggak pakai ribet, cukup tanam piston All New Yamaha R15 atau biasa juga dibilang R15 V3.

Soalnya, piston Yamaha All New Yamaha R15 itu spesial.

Coba perhatikan permukaan piston Yamaha R15 V3 berikut ini.

(Baca Juga: Yamaha V-Ixion Makin Empuk Di Sektor Pengereman, Comot Master Rem Yamaha MT-25)

Perbandingan piston Yamaha NMAX dengan Yamaha  R15 V3
Isal/GridOto.com
Perbandingan piston Yamaha NMAX dengan Yamaha R15 V3

"Piston Yamaha R15 V3 itu permukaannya lebih rata (flat) dibanding piston motor Yamaha lainnya," buka Zainul Furqon, punggawa Banewmas Motor.

Biasanya piston lain punya permukaan berbentuk cekung ke dalam, seperti piston Yamaha NMAX contohnya.

"Kalau piston Yamaha R15 V3 dipasang di Yamaha NMAX kompresinya akan naik," jelas Inul, panggilan akrabnya,

Asyiknya, piston Yamaha R15 V3 ini plug n play (PNP) alias bisa langsung pasang di stang piston atau seher Yamaha NMAX.

(Baca Juga: Yamaha NMAX Jajan Kampas Ganda? Merek Ini Persis Orisinal, Hemat Rp 185 Ribu)

Editor : Iday
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa