Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Yamaha RX-King Anti Goyang, Kaki-kaki Sembuh, Paket Swing Arm Ini Bisa Dicoba

Ignatius Ferdian - Kamis, 2 Januari 2020 | 13:10 WIB
Ilustrasi Yamaha RX-King
Istimewa
Ilustrasi Yamaha RX-King

Otomotifnet.com - Yamaha RX-King memang punya sedikit masalah di kaki-kaki khususnya belakang.

Karena memang motor 2-tak legendaris ini belum punya teknologi kaki-kaki yang kurang sempurna seperti sekarang.

Karena masih memakai swing arm dengan sistem boosing karet.

"Ini yang menyebabkan roda belakang motor terasa goyang," kata Chandra Sopandi dari bengkel bubut Master Tjendana.

(Baca Juga: Sokbreker Upside Down Merawatnya Mudah, Kain Micorfiber Jadi 'Senjata' Penting)

"Dialami ketika menikung dan kecepatan tinggi di trek lurus," lanjutnya.

Hal itu yang membuat Chandra memodifikasi swingarm RX-King.

Paket swing arm original RX-King yang sudah dimodifikasi menggunakan laher.

Swing arm dipasangi laher bambu sebanyak empat bearing.

(Baca Juga: Honda CB150R Performa Melejit, Bisa Tanam Kampas Kopling Ini)

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa