Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Jumlah Penumpang Bus di Terminal Tirtonadi Solo Anjlok, Melorot Sampai 50 Persen

Ignatius Ferdian - Sabtu, 28 Maret 2020 | 20:30 WIB
Ilustrasi terminal Tirtonadi
Tribunnews/Chrysna pradipha
Ilustrasi terminal Tirtonadi

"Jumlah bus yang keluar-masuk di hari biasa bisa mencapai 1.200 sampai 1.300, namun sekarang itu sudah menurun 50 persen," kata Joko.

"Kebanyakan jurusan bus yang masuk ke terminal rata-rata Wonogiri, Purwodadi, Sragen, dan Karanganyar," tambahnya.

Pihak Terminal Tirtonadi juga telah menyiapkan sejumlah protokoler kesehatan untuk para penumpang ataupun bagi masyarakat terminal.

"Kami fasilitasi dan kami himbau, petugas kami terapkan semuanya pakai masker, pakai sarung tangan dan cuci tangan," ucap Joko.

"Kita sudah mengupaya antisipasi penyebaran virus Corona," tandasnya.

Sumber: https://solo.tribunnews.com/2020/03/28/akibat-corona-terminal-tirtonadi-solo-lesu-jumlah-penumpang-turun-50-persen

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa