Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Toyota Avanza Veloz 2017 Cuma Rp 136 Juta, Harga Mobil Bekas Turun 30 Persen

Irsyaad Wijaya,Rudy Hansend - Kamis, 16 April 2020 | 18:15 WIB
Foto ilustrasi, Toyota Avanza Veloz
Foto ilustrasi, Toyota Avanza Veloz

Otomotifnet.com - Harga mobil bekas selama pandemi corona ini anjlok.

Hal ini karena banyak orang yang ramai-ramai menjual mobil selama April 2020 ini.

Hal ini diakui oleh Wahyu Setiawan, pemilik showroom mobkas Kurnia Jaya yang mendapat banyak penawaran sepanjang April 2020 ini.

Ia mengatakan, pada bulan ini orang menjual mobil meningkat dibanding Maret kemarin.

Baca Juga: Toyota Fortuner Diesel Bekas Langka, Tipe VRZ Termurah Rp 380 Jutaan

Ilustrasi dealer mobil bekas
Abdul Aziz Masindo
Ilustrasi dealer mobil bekas

"Saat suplai banyak, pembeli berkurang, harganya otomatis turun," ujar Wahyu, (15/4/20).

Artinya, buat konsumen yang hendak menjual mobil saat ini, sebetulnya akan rugi.

Sebab mobil pasti ditawar pedagang dengan harga yang rendah.

Heri Yanto, Manager Mega Motor mengatakan, penurunan harga bisa mencapai tertinggi 30 persen tergantung unit yang dijual.

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa