Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mercedes-Benz Hingga BMW Perawatan AC, Kuncinya di Filter, Service Mulai Rp 1,37 Juta

Panji Nugraha - Senin, 20 April 2020 | 12:00 WIB
Mercedes-Benz Hingga BMW Perawatan AC, Kuncinya di Filter, Service Mulai Rp 1,37 Juta
Kyn/Otomotifnet
Mercedes-Benz Hingga BMW Perawatan AC, Kuncinya di Filter, Service Mulai Rp 1,37 Juta

"Pengerjaannya juga harus ekstra hati-hati, karena panel dasbornya tidak boleh sampai ada yang patah," ujar Budi Santoso, dari Central AC Mobilindo di kawasan Pejaten.Kyn

BAU TAK SEDAP

Keluhan paling banyak dari pengguna mobil Eropa, adalah AC-nya mengeluarkan bau tak sedap pada saat baru dinyalakan. Biasanya baunya seperti asam.

Ada beberapa hal yang menyebabkan bau ini timbul ketika AC dihidupkan.

"Bau ini umumnya dipengaruhi oleh lokasi mobil di parkir. Kalau parkirnya dijemur di luar ruangan pada siang hari yang udaranya panas, saat AC dihidupkan pasti akan ada hawa yang kurang sedap,"

 

Baca Juga: AC Mobil Bisa Diatur Lewat Head Unit Model Tesla, Asal Ada Fitur Bawaan Ini!

"Itu karena adanya perbedaan suhu antara luar dan dalam," terang Langgeng Susanto, Service Manager PT Panji Rama Otomotif di BSD, dealer Mercedes-Benz.

Hal ini juga diamini oleh Ali, juragan bengkel spesialis BMW Anugrah Motor di kawasan Haji Nawi, Jaksel.

"Bau tak sedap ketika AC dihidupkan ini bisa juga dari filter AC yang lama tidak diganti. Filter AC ini memang kerap disepelekan oleh para pemilik mobil Eropa, padahal efek jangka panjangnya antara lain ya bau ini," ucapnya.

PERHATIKAN FILTER AC

Di bengkel resmi Mercedes-Benz, disarankan setiap servis berkala, filter AC harus diganti.

Editor : Panji Nugraha
Sumber : Tabloid OTOMOTIF

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa