Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Toyota Avanza Lama dan Baru Beda Filter Oli, Serupa Tapi Tak Sama, Bisa Saling Tukar?

Irsyaad Wijaya,Radityo Herdianto - Rabu, 6 Mei 2020 | 18:30 WIB
Toyota Avanza Veloz 1.5
Aries Aditya
Toyota Avanza Veloz 1.5

Dikhawatirkan daya lubrikasi oli terhadap part-part di dalam mesin menjadi berkurang karena tingkat kejenuhan oli lebih tinggi dengan menggunakan filter oli dari mesin generasi sebelumnya.

"Jangka panjang komponen yang bergesekkan bisa jadi lebih cepat aus dan rusak karena gesekan berlebih dari oli yang kotor tidak tersaring baik oleh filter oli," ujar Dhaniar.

Ilustrasi. Filter Oli Mesin Mobil
ryan/gridoto.com
Ilustrasi. Filter Oli Mesin Mobil

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa