Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Fortuner Facelift Mampir Indonesia? Toyota: Tahun Ini Ada Produk yang Diluncurkan

Irsyaad Wijaya,Wisnu Andebar - Rabu, 3 Juni 2020 | 15:20 WIB
Renderan Toyota Fortuner facelift
Kolesa.ru
Renderan Toyota Fortuner facelift

Mengandalkan bantuan kamera dan radar, fitur TSS ini dapat mengurangi potensi bahaya dalam berkendara dengan 4 sistem kerja.

Keempat sistem kerja tersebut yakni Pre-Consillion System, Lane Departure Alert, Automatic High-beam, dan Road Sign Assist.

Nantinya semua fitur tersebut mampu memberikan peringatan dini kepada pengemudi untuk mengihidari terjadinya tabrakan atau hal-hal yang tidak diinginkan.

Banner Toyota Fortuner facelift dan Toyota Hilux facelift
Headlightmag.com
Banner Toyota Fortuner facelift dan Toyota Hilux facelift

Seperti membantu pengereman secara otomatis dan memberikan peringatan apabila mulai keluar dari jalur.

Ada juga teknologi Lane Keeping Assist yang membantu mobil tetap berada di jalurnya, dan sistem kontrol kecepatan otomatis dengan fitur Dynamic Radar Cruise Control atau akrab disebut dengan Adaptive Cruise Control (ACC).

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa