Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Radiator Coolant Juga Perlu Diganti, Ini Patokannya Supaya Tidak Salah

Toncil - Rabu, 22 Juli 2020 | 11:00 WIB
Radiator coolant juga perlu dikuras
Dok. OTOMOTIF
Radiator coolant juga perlu dikuras

Otomotifnet.comRadiator coolant sudah menjadi standar bagi mobil-mobil baru saat ini.

Radiator coolant juga mulai banyak dipakai oleh mobil-mobil yang sudah cukup lawas.

Penggunaan cairan ini bisa turut merawat radiator dari kebocoran yang diakibatkan dari air.

Bukan radiator saja yang ikut terawat, tapi jalur-jalur air di mesin sampai water pump juga bisa lebih awet dibanding jika tidak pakai radiator coolant.

Baca Juga: Selain Karat, Ini Potensi Yang Dihadapi Jika Tanpa Radiator Coolant

Sayangnya, masih cukup banyak pemilik mobil yang tidak menjaga radiator coolant, radiator, jalur air sampai water pump.

Kebanyakan masih alpa untuk menguras atau mengganti cairan radiator tersebut.

Lalu kapan penggantian yang disarankan?

Sebagai contoh, untuk Toyota Calya, dalam buku kepemilikannya dianjurkan 160.000 kilometer pertama. Untuk selanjutnya disarankan setiap 80.000 kilometer.

 

Editor : Toncil

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa