Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Toyota Starlet Diincar, Bodi Sampai Kelistrikan Wajib Dicek, Biar Enggak Nyesel

Ignatius Ferdian,Wisnu Andebar - Jumat, 11 September 2020 | 19:10 WIB
Kandang Abutak, bengkel spesialis Toyota Starlet di Cikarang Barat, Bekasi
Wisnu/GridOto.com
Kandang Abutak, bengkel spesialis Toyota Starlet di Cikarang Barat, Bekasi

Bagian mesin Toyota Starlet
Wisnu/GridOto.com
Bagian mesin Toyota Starlet

"Kalau Starlet yang kapsul, untuk list kaca masih tersedia spare part barunya," ungkap Tyo.

Beralih ke bagian mesin, Tyo menganjurkan agar calon pembeli Starlet waspada terhadap komponen metal duduk yang ada di kruk as.

Karena posisi metal duduk ini berada di dalam mesin, maka dibutuhkan kepekaan untuk mendeteksinya.

"Cara mengecek metal duduk pada kruk as yang rusak itu gejalanya ada bunyi seperti besi beradu kalau mobil digas," imbuhnya.

Baca Juga: Bau Sangit di Kabin Calya dan Sigra Sirna, Cara Hilangkan Tak Sengaja Ditemukan

Adapun penyebab kerusakan metal duduk ini disebutkan karena ada yang tidak beres dari sisi pelumasan mesin, bisa jadi kinerja pompa oli yang sudah tidak maksimal, atau telat ganti oli.

Tidak kalah penting, buat yang ingin meminang Toyota starlet wajib mengecek timing belt, usahakan mengetahui histori kapan penggantian terakhirnya.

Sebab, jika timing belt telat diganti dan dipaksakan untuk bekerja, efeknya bisa sangat fatal.

"Karena kalau timing belt putus lumayan babak belur, pelatuk klep bisa patah, klepnya bisa bengkok, noken as juga bisa patah," papar Tyo.

Baca Juga: Toyota All New Rush Punya Layar MID, Tunjukan Beberapa Data Penting Ini

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa