Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Tim KTM Dihantam Badai Jelang MotoGP Catalunya, Kabar Sponsor Putus Kontrak Beredar

Rezki Alif Pambudi,Ignatius Ferdian - Rabu, 23 September 2020 | 19:20 WIB
Tim Red Bull KTM tak tampil cukup baik di MotoGP San Marino 2020
Motorsport Images
Tim Red Bull KTM tak tampil cukup baik di MotoGP San Marino 2020

Tapi Poncharal juga tak mau mengomentarinya.

"Aku tak terlibat dalam negosiasi, semua tergantung KTM," ungkap Poncharal.

Tiap musimnya, Tech3 sendiri disinyalir menerima 3 juta euro atau sekitar Rp 52 miliar (kurs 1 euro senilai Rp 17.377 per 23 September 2020).

Uang itu terbagi untuk semua kelas dari Moto3, Moto2, dan MotoGP.

Baca Juga: Rider Lain Wajib Was-was, Joan Mir Bisa Tikung Gelar Juara Dunia MotoGP 2020

Raksasa Red Bull total menggelontorkan 174 miliar ke tim pabrikan KTM dan Tech3.

Belum jelas ada masalah apa sehingga Red Bull memutuskan menarik dana sponsornya dari Tech3.

 

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa