Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mercedes-AMG Bikin Roof Box Keren, Desain Fokus Pada Aerodinamika

Rendy Surya - Minggu, 4 Oktober 2020 | 21:40 WIB
Mercedes-AMG roof box
Mercedes-Benz AG - Global Commun
Mercedes-AMG roof box

Otomotifnet.com - Roof box menjadi salah satu solusi ruang tambahan saat bepergian bersama keluarga dan membawa barang cukup banyak.

Ini juga diperhatikan benar oleh Mercedes-Benz

Untuk itu in house tuner Mercedes-AMG merancang roof box yang memperhatikan tak hanya soal estetika, namun juga dari sisi aerodinamisnya. 

Mercedes-AMG yang terkenal hasilkan mobil Mercedes versi performa tinggi, membuat roofbox ini dengan serius.

Baca Juga: Mercedes-AMG Rilis Kereta Bayi Keren, Pelek Mirip Mobil Aslinya

Mercedes-AMG roof box
Mercedes-Benz AG - Global Commun
Mercedes-AMG roof box

Termasuk sudah diuji coba oleh tim AMG High-Performance dengan ekstensif untuk memastikan produknya menunjang berkendara baik dari sisi aerodinamika, pengendalian (handling), serta kekedapan suara.

Secara bentuk saja sudah terlihat dipikirkan faktor aerodinamikanya.

Bagian tutup roof box dibuatkan semacam sirip, sedangkan sisi bagian belakang dibuatkan diffuser untuk menyalurkan angin lebih baik dan mengurangi tingkat kebisingan. 

 

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa