Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Lapak Bengkel dan Rongsok Mobil di Parung Bogor Diamuk Jago Merah, Rugi Rp 500 Juta Lebih

Irsyaad Wijaya - Selasa, 3 November 2020 | 08:25 WIB
Kondisi puluhan unit mobil bekas di lapak bengkel dan rongsok Parung, Bogor yang terbakar
Dok. Damkar Sektor Parung
Kondisi puluhan unit mobil bekas di lapak bengkel dan rongsok Parung, Bogor yang terbakar

Sekitar pukul 18.00 WIB, api baru bisa dipadamkan setelah dibantu Damkar dari Kota Bogor dan Kota Depok.

"Diduga karena hubungan pendek konsleting arus listrik dari rumah si pemilik dan api menyebar dan menghanguskan lapak mobil besi tua yang ada di sekitarnya," kata Yudi Santosa.

Beruntung kejadian ini tidak menimbulkan korban jiwa, namun kerugian ditaksir mencapai lebih dari Rp 500 juta.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Senin 02 November 2020 #infokebakaranbogorkab Mohon ijin melaporkan kejadian kebakaran Dinas Pemadam Kebakaran Kab Bogor SEKTOR PARUNG. LAPORAN PENANGANAN KEBAKARAN SEKTOR PARUNG Hari/Tanggal : Senin 02 November 2020 Alamat : kp.jabon mekar rt02/05 desa.jabon mekar kec.parung kab.bogor Sumber berita/pelapor: warga Objek terbakar: Lapak Rongsokan Mobil Bekas Pemilik: Bapak Halan Sumber Api: kosleting listrik Korban: Nihil Perkiraan kerugian: 1 m Jam berangkat: 15:30 WIB Jam tiba di TKP: 15:40 WIB Jam selesai penanganan: 17:30 WIB Saksi mata: Paul/ismi Regu yang menangani: regu 3 sektor Parung Kendaraan yang dipakai: Merapi 15. Merapi 08. 1 unit ciawi 1 unit Leuwiliang 1 unit Ciomas 1 unit Cibinong 3 unit Depok 1 unit kota Bogor Demikian berita acara ini dibuat dengan sebenarnya sebagai bahan laporan kejadian kebakaran. @damkarbogorkab @damkar_depok @damkarsektorciomas @damkarsektorciawi14 @damkarleuwiliang @damkarkotabogor_official @bogor24update #damkarbogorkab

A post shared by DAMKAR SEKTOR PARUNG (@damkarsektorparung) on

Sumber: https://bogor.tribunnews.com/2020/11/02/kebakaran-di-parung-bogor-hanguskan-sejumlah-mobil-warga-histeris-tak-bisa-berbuat-banyak

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa