Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Renault Kwid dan Climber AT Sudah Murah Disembur Promo DP Kredit Rendah, Cicilan Rp 4 Jutaan

Irsyaad Wijaya,Harun Rasyid - Jumat, 25 Desember 2020 | 16:00 WIB
Renault Climber dan Kwid sudah dipasarkan di Indonesia
Aries Aditya
Renault Climber dan Kwid sudah dipasarkan di Indonesia

"DP atau uang mukanya ini rata, karena konsumen tinggal membayar Rp 31 jutaan," sebutnya.

Sekadar informasi, Renault Kwid dan Climber facelift baru meluncur pada Mei 2020 kemarin yang mengusung sejumlah fitur menarik seperti Head Unit support Apple Car Play dan Android Auto.

New Renault Climber
Istimewa
New Renault Climber

Ada juga, transmisi model kenop putar, panel instrumen digital dan kamera mundur.

Sektor dapur pacu, Urban SUV ini mengusung mesin berkubikasi 999 cc yang hanya bisa menorehkan tenaga 67 dk pada 5.500 rpm dan torsi maksimum 91 Nm pada 4.250 rpm.

Berikut skema kredit Renault Kwid dan Climber facelift tipe AT di Mega Auto Finance (MAF): 

DP Bayar Pertama Tenor Angsuran
20% Rp 31,78 juta 12 Rp 12,996,139 juta
20% Rp 31,78 juta 24 Rp 7,204,977 juta
20% Rp 31,78 juta 36 Rp 5,315,495
20% Rp 31,78 juta 48 Rp 4,482,764
20% Rp 31,78 juta 60 Rp 4,004,402

*Bayar pertama belum termasuk angsuran bulan pertama.

*Skema kredit dan harga dapat berubah sewaktu-waktu.

*Tenor adalah lama periode angsuran kendaraan.

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa