Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Porsche 911 Klasik, 'Disulap' Singer Jadi Mobil Kompetisi Off-Road

Rendy Surya - Rabu, 6 Januari 2021 | 21:10 WIB
Porsche 911 ACS bikinan Singer
Singer
Porsche 911 ACS bikinan Singer

Ubahan optimal dilakukan dengan meninggikan bodi mobil, travel suspensi yang lebih panjang serta penguatan kaki-kaki dan sasis.

Sekujur bodi dibikin custom dari bahan karbon fiber dengan kemudahan untuk akses ke bagian kaki-kaki. 

Lantaran untuk keperluan off-road, sistem penggerak 4 roda disematkan dengan sistem permanent AWD. 

Porsche 911 All-terrain Competition Study (ACS) karya Singer
Singer
Porsche 911 All-terrain Competition Study (ACS) karya Singer

Dapur pacunya menggunakan mesin flat-six air-cooled 3.6L dengan doping twin-turbocharger dan sistem water-to-air intercooler. 

Hasilnya, Singer klaim tenaga maksimalnya bisa tembus di angka 450 dk dan torsi buas 569 Nm. 

Baca Juga: Porsche Taycan Turbo Jadi Safety Car 24 Hours of Le Mans, Prancis

Interior Porsche 911 ACS karya Singer
Singer
Interior Porsche 911 ACS karya Singer

Transmisinya sudah menggunakan spek sekuensial untuk balap (5-speed sequential dog-box), dengan limited-slip differential (LSD) di bagian depan, tengah dan belakang. 

Peleknya menggunakan bahan forged alumunium dengan spek 16x8 inci dibalut alas karet BF Goodrich A/T. 

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa