Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Suzuki Inazuma Diacak-acak, Sasis Dipenggal, Jadi Tracker Gagah

Antonius Yuliyanto - Rabu, 17 Februari 2021 | 23:35 WIB
Modifikasi Suzuki Inazuma tracker Katros Garage
Rangga/otomotifnet.com
Modifikasi Suzuki Inazuma tracker Katros Garage

Otomotifnet.com - Bisa dibilang Suzuki Inazuma merupakan motor modern yang pas menjadi bahan custom.

Mulai dari konstruksi rangka diamond yang relatif mudah dimodif, sampai ke proporsi mesin inline 2 silinder yang padat.

Mungkin sudah tidak terhitung lagi bagi Katros Garage mendapat pasien motor 250 cc ini.

Memang terdengar agak berlebihan, tetapi workshop yang berlokasi di Jl. Cempaka 1 no.2, Rengas, Ciputat Timur, Tangerang Selatan ini sudah tidak asing dalam mengcustom Inazuma.

Baca Juga: Honda PCX 160 Digeber di Sirkuit, Ketahuan Karakter Mesin dan Sasis Barunya

Suzuki Inazuma tracker, sasis belakang dipapas jadi datar
Rangga/otomotifnet.com
Suzuki Inazuma tracker, sasis belakang dipapas jadi datar

Kali ini mereka ketambahan satu lagi customer yang ingin dibuatkan motor custom dari Inazuma alias GW250 keluaran 2013.

Tentu karena sudah familiar, Andi ‘Atenx’ Akbar tak kesulitan dalam menerapkan konsep serta melakukan proses custom.

Tema yang dipilih yaitu tracker. Genre ini cukup populer untuk diterapkan di Inazuma.

Terlebih secara postur sudah sangat cocok untuk jadi motor bergaya klasik.

Tangki muscular baru dibuat menggunakan pelat galvanis menggantikan aslinya milik Suzuki Inazuma
Rangga/otomotifnet.com
Tangki muscular baru dibuat menggunakan pelat galvanis menggantikan aslinya milik Suzuki Inazuma

 

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa