Setelah semua baut dan mur dikencangkan, terakhir pasang karet penutup lubang baut maka bracket box selesai terpasang.
"Kalau merek Shad, mounting dan dudukan box bentuknya menyatu, jadi pasangnya tinggal masukkan 4 baut L dalam paket ke dudukan yang ada di behel belakang motor," jelas Trisno.
Soal harga, produk Top Bracket Givi SRV untuk Honda PCX dibanderol Rp 650 ribu dan Bracket Boks Shad untuk PCX harganya Rp 382 ribu.
Selain dua merek di atas, tersedia juga bracket box merek lain dengan harga berbeda yang bisa dipilih sesuai selera.
Editor | : | Panji Nugraha |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR