Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Suzuki Ignis Agar Sistem AGS-nya Tidak Bermasalah, Lakukan Cara Ini!

Andhika Arthawijaya - Kamis, 15 April 2021 | 23:50 WIB
Ilustrasi Suzuki Ignis
Istimewa/Suzuki
Ilustrasi Suzuki Ignis

2. Selalu monitor volume oli hidraulis sistem AGS-nya. Tambahkan bila berkurang.

3. Hindari melakukan modifikasi sistem elektrikal di mobil, karena dapat mempengaruhi kinjerja sistm AGS-nya.

4. Apabila jarak tempuh sudah menyentuh 50.000 km, sebaiknya lakukan penggantian sistem kopling set.

Baca Juga: Suzuki Ignis Kabel Sling AGS Putus, Pakai Alat Ini Hemat 100 Kali Lipat

Sebab ketika clutch cover atau ‘matahari’-nya aus, akan membebani kabel sling AGS karena tarikannya jadi makin berat.

Ini yang membuat kabel sling AGS rentan putus, dan kalau sudah putus, mesti ganti komponen AGS-nya secara assy, lantaran kabel slingnya tidak dijual terpisah.

 

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa