Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Daihatsu Dipesan Banyak Pembeli, Pabrik Gelar Strategi 3P

Iday - Jumat, 16 April 2021 | 16:20 WIB
All New Daihatsu Terios R Deluxe AT, tampak belakang
Dok. OTOMOTIF
All New Daihatsu Terios R Deluxe AT, tampak belakang

Otomotifnet.com - Diskon PPnBM bikin penjualan meningkat.

PT Astra Daihatsu Motor (ADM), APM dan pabrikan Daihatsu di Indonesia pun merespons dengan meningkatkan produksi mobil. 

Namun peningkatan ini enggak bisa dilakukan dengan cepat karena perlu banyak persiapan. 

Stephanus Surya, Planning and Control Department Head ADM mengungkap strategi peningkatan produksi.

Baca Juga: Daihatsu Banjir Pesanan, Sales Enggak Ngepush Jualan, Stok Bakal Naik Di Juli

"Planing produksi ADM bulan ini ramai oleh demand yang naik," ujar Stephanus Surya dalam tanya jawab virtual dengan media (16/4/2021). 

"Butuh waktu untuk memenuhi kenaikan demand yang drastis," lanjutnya.

Ia lantas membeber skema supply komponen di ADM sebagai berikut.

Local supplier parts 92% ada 1.548 supplier, multi source parts 6%, ada 101 supplier dan Japan source parts 2% ada 34 supplier. 

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa