Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Konsultasi OTOMOTIF: Tombol Sirkulasi Serena C26 Sering Pindah Sendiri

Andhika Arthawijaya - Selasa, 1 Juni 2021 | 17:30 WIB
Ilustrasi Nissan Serena C26
Dok. OTOMOTIF
Ilustrasi Nissan Serena C26

Otomotifnet.com - Dear konsultan R4 OTOMOTIF. Halo Om, saya pengikut tabloid OTOMOTIF sedari kecil, karena ayah saya beli setiap minggu dan sudah beberapa kali konsul lewat email.

Langsung aja ya Om, saya punya Nissan Serena C26 tahun 2013 untuk harian.

Penyakitnya tombol sirkulasi sering pindah sendiri dari tertutup jadi terbuka.

Memang sebelumnya ada masalah di dinamo alternator, tapi sudah diperbaiki.

Baca Juga: Ungguli Rivalnya, All New Nissan Serena Sabet Best of Medium Van Dalam OTOMOTIF Award 2021

Apakah hal yang saya alami merupakan pengaruh dari rusaknya dinamo alternator sebelumnya?

Kemudian saya juga merasa sepertinya mesin mobil ini panas sekali, meskipun tidak ada peringatan overheat di panel instrumen.

Apakah ini normal untuk mobil 2000 cc? Karena sebelumnya mobil saya 1500 cc dan tidak seperti ini.

Apakah aman jika dikondisi diam yang cukup lama? Karena saya sering ngadem di mobil sambil menunggu saudara/orang tua saya selesai beraktifitas saat saya menjemput.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa