Sedang yang warna hijau, tentu saja khas livery Kawasaki Racing Team (KRT).
“Kami berharap motor dengan keluaran all new varian ini dapat menjadikan para pencinta motor Kawasaki menjadi puas dan semakin percaya diri, karena kepuasan pelanggan adalah prioritas kami.”, ucap Michael C. Tanadhi selaku Head Sales & Promotion KMI.
KMI membanderol ZX-25R 2022 ini dengan harga Rp 98.850.000 (OTR Jakarta) untuk tipe Standart dan Rp 116.000.000 (OTR Jakarta) untuk tipe ABS SE.
Data Spesifikasi Kawasaki Ninja ZX-25R MY 2022:
Jenis Mesin: Liquid-cooled, 4-stroke In-Line Four
Sistem Pengapian: Digital
Power Maksimum: 37,5 kW (51 PS) @15.500 rpm (with Ram Air)
Torsi Maksimum: 22,9 Nm (2.3 kgfm) @14.500 rpm
Diameter x Langkah: 50,0 x 31,8 mm
Volume Silinder: 249,8 cc
Sistem Katup: DOHC, 16 valves
Perbandingan Kompresi: 11,5:1
Transmisi: 6-speed, return
Primary Reduction Ratio: 2,900 (87/30)
Final Reduction Ratio: 3,429 (48/14)
Suspensi Depan: ø37 mm inverted fork (SFF-BP) with top-out springs
Suspensi Belakang: Horizontal Back-link, gas-charged shock with spring preload adjustability
Rem Depan: Single semi-floating ø310 mm disc
Rem Belakang: ø220 mm disc
Jarak poros roda: 1.380 mm
Jarak ke Tanah: 125 mm
Berat: 182 kg (Tipe ABS SE) dan 180 kg (Tipe Standart)
Kapasitas Bensin: 15 litres
Editor | : | Antonius Yuliyanto |
KOMENTAR